Hardcore Punk asal Jakarta Residiv merilis single “Punk (Pulang Nangisin Kamu)”

0



lagu yang berjudul “Punk (Pulang Nangisin Kamu)” ini mengambil genre hardcore punk. dengan tema seseorang yang selalu gagal memikat wanita, dan selalu ditolak wanita, dan akhirnya mengungkap kan kekesalan nya lewat lagu ini. dengan gitar yang liar dan ketukan drum yg cepat dan lirik yang frontal membuat lagu ini terasa menyentuh hati.



lagu ini adalah single kedua dari residiv yang sudah meluncur pada 21 agustus di semua platform kesayangan anda.


Post a Comment

0Comments
Post a Comment (0)